Menjadi bagian dari HMTI Undip adalah pilihan terbaik saya untuk mengembangkan serta mengasah skill dan juga kemampuan yang tidak saya dapatkan di kelas. Selain itu, tidak hanya berdampak positif bagi diri sendiri, tetapi juga bermanfaat bagi sekitar adalah hal yang saya cari dan saya bersyukur HMTI Undip dapat mewujudkannya.